Kamis, 23 November 2017

Contoh Soal PG Pendidikan Agama Islam (PAI) Kelas XI Semester 1 Beserta Jawaban

Contoh Soal agama Islam kelas XI Semester 1 dan kunci jawabannya pada tulisan ini, berisikan materi yang sama dengan Contoh Soal Essay Pendidikan Agama Islam (PAI) Kelas XI Semester 1 Beserta Jawaban bagian pertama, yaitu tentang "Berlomba dalam Kebaikan".

Berikut, contoh soal agama Islam kelas 11 semester satu dengan jawabannya untuk siswa SMA/SMK/Sederajat, dimulai dari soal nomor 1-10.

1. Orang yang tidak menjadikan Alquran sebagai pedoman hidupnya dan selalu berbuat kejahatan, termasuk orang yang ….
a. durhaka kepada Allah
b. durhaka kepada diri sendiri
c. menganiaya diri sendiri
d. merugikan diri sendiri
e. menyiksa diri sendiri
Jawaban: c

2. Perbuatan yang seimbang antara kebaikan dan kejahatan disebut ….
a. sabiqum bil khairat
b. zalimun linafsihi
c. khairunnasi
d. muqtasid
e. mujtahid
Jawaban: d

3. Allah akan memberikan balasan bagi orang yang mau memberi kelapangan tempat kepada orang lain dengan ….
a. pahala yang setimpal
b. melapangkan rezeki
c. melapangkan kuburnya
d. memberi kelapangan untuknya pada hari kiamat
e. melapangkan pekerjaannya
Jawaban: d

4. Fastabiqul khairat, artinya ….
a. berlomba dalam belajar
b. berlomba dalam disiplin
c. berlomba dalam kesehatan
d. berlomba dalam kebaikkan
e. berlomba dalam kedudukan
Jawaban: d

5.
 






Maksud potongan ayat di atas adalah ….
a. Allah akan memberi pahala
b. Allah akan memberi ampunan
c. Allah akan memberi pangkat
d. Allah akan membimbing
Jawaban: b

6. Dalam surat Al Baqarah ayat 148, Allah memerintahkan kepada tiap-tiap umat agar ….
a. bersilaturami
b. saling tolong-menolong
c. mencari rezeki yang halal
d. bekerja keras
e. berlomba dalam kebaikan
Jawaban: e

7. Kalimat berikut yang berarti yang berarti “kebaikan” adalah ….








 Jawaban: d

8. Ilmu yang mempelajari bagaimana hukum membaca Alquran dengan baik dan benar adalah ….
a. ilmu tauhid
b. ilmu nahwu
c. ilmu fiqih
d. ilmu tajwid
e. ilmu saraf
Jawaban: d

9. Dalam membaca Alquran hendaknya diucapkan dengan fasih. Fasih artinya ….
a. suci dari hadas
b. lagunya bagus
c. benar dan lancar
d. tajwidnya benar
e. suaranya merdu
Jawaban: d

10. Golongan manusia yang zalim kepada dirinya sendiri disebut ….
a. zalimun linafsih
b. muqtasid
c. sabiqum bilkhairat
d. oarang kafir
e. orang munafik
Jawaban: a

Lanjut ke soal nomor 11-25 => Contoh Soal PG Pendidikan Agama Islam (PAI) Kelas XI Semester 1 Beserta Jawaban ~ Part-2

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Contoh Soal Essay Bahasa Indonesia Kelas X Semester 2 Kurikulum 2013 (Wajib) ~ Part-2

Melanjutkan tulisan Contoh Soal Essay Bahasa Indonesia Kelas X Semester 2 Kurikulum 2013 (Wajib) bagian pertama (soal nomor 1-10), essay bag...